• Follow Us On : 
STKIP Insan Madani Airmolek Ikuti Kompetisi Olimpiade Nasional MIPA 2023 Istimewa

STKIP Insan Madani Airmolek Ikuti Kompetisi Olimpiade Nasional MIPA 2023

Rabu, 24 Mei 2023 - 19:53:24 WIB

Inhu - Kegiatan olimpiade nasional MIPA merupakan agenda rutin dari kemendikbudristek terkhusus pada bidang ilmu MIPA. 

Helma Mustika MSi selaku Wakil Ketua Bidang Akademik Matematika STKIP Insam Madani Air Molek, menyebutkan, program studi pendidikan Matematika STKIP Insan Madani Airmolek menyambut baik program ini dengan ikut berpartisipasi dalam kompetisi untuk mendorong peningkatan akademik dan memperluas wawasan mahasiswa STKIP Insan Madani Airmolek. 

"Tak hanya kompetisi, ON MIPA juga jadi proses pembelajaran bagi mahasiswa pendidikan matematika. Proses pembelajaran dalam kehidupan tidak hanya pada pencapaian prestasi saat kuliah tetapi banyak lagi prestasi dalam kehidupan yang nantinya akan menunjukkan Anda pada perubahan-perubahan" tutur Dr. Sri Yunita Ningsih, .Pd selaku wakil ketua II bidang Kepegawaian dan Keuangan STIKIP Insan Madani. 

Ada 4 orang mahasiswa yang terseleksi untuk mengikuti kegiatan ON-MIPA (Devia Putri, Dicky Endi, Riza Wahyu Riasty, dan Nurhayati) dan telah dilakukan bimbingan oleh Ketua Jurusan, yg disampaikan langsung oleh ketua jurusan prodi pendidikan matematika, Ramadhani Fitri, M.Pd. 

"Harapannya mahasiswa STKIP Insan Madani Airmolek bisa masuk ketingkat Nasional," pungkas Destri Wahyuningsih, MPd, selaku Wakil Ketua III, bidang Kemahasiswaan STKIP Insan Madani Airmolek.


Akses Serambiriau.com Via Mobile m.Serambiriau.com
TULIS KOMENTAR
BERITA TERKAIT

Fikom Umri Jajaki Kerjasama Dengan Bawaslu Riau

Jumat, 13 Maret 2020 - 21:41:19 WIB

Akademika

Program Parenting SD Muhammadiyah 1 Pekanbaru Bersama Dr. Santoso

Ahad, 16 Oktober 2022 - 11:11:20 WIB

MUSDA BEM se Riau VII, Presma Unilak Terpilih Sebagai Koordinator Pusat

Rabu, 25 Desember 2019 - 20:49:20 WIB

Raih Predikate Cumlaude, Nurhafni Doktor ke 41 Ilmu Lingkungan Universitas Riau

Kamis, 11 Juli 2019 - 11:35:31 WIB

KKN-DR Plus UIN Suska Riau Lakukan Penyemprotan Disinfektan dan Bagikan Masker ke Warga

Kamis, 30 Juli 2020 - 04:22:28 WIB

Nadhira Napoleon Pekanbaru Terhadap Laporan Keuangan

Selasa, 02 Agustus 2022 - 11:55:10 WIB

BERGABUNG DI SINI